Maesaroh, Siti (2005) STRATEGI PENANGANAN KREDIT BERMASALAH DI PD BPR BANK PASAR CABANG KARANGGEDE. Diploma thesis, IAIN Salatiga.
Text
Siti Maesaroh - 201 02 015_0001.pdf Download (3MB) |
Abstract
Tujuan diadakan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana strategi penanganan kredit bermasalah di PD. BPR Bank Pasar Cabang Karanggede berdasarkan pada : - Pertimbangan untuk menentukan jenis penanganan kredit bermasalah yaitu berdasarkan pada : i'tikad baik, prospek usaha, jaminan tambahan, nilai debitur terhadap bank, sikap debitur lainnya, dan biaya penagihan, dan rehabilitasi. - Alternatif tindakan penanganan kredit bermasalah yaitu dengan peningkatan nilai pasar agunan pendekatan secara yuridis, pendekatan secara persuasif, penghapusan tagihan bunga, pemotongan sebagian pokok pinjaman, penjadwalan kembali pembayaran dan penghapusan pinjaman. - Penanganan kredit bermasalah yaitu berupa penyelamatan kredit dan penyelesaian kredit. Dari basil penelitian dapat diketahui bahwa strategi penanganan kredit bermasalah sudah cukup baik, saran yang perlu diberikan adalah peningkatan etos kerja karyawan sehingga perlu adanya penyuluhan dan pembinaan kepada karyawan tentang pelayanan kepada nasabah. Selain itu karyawan juga harus bersikap profesional dan berakhlak.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Ilmu Ekonomi,Politik, Sosial, Budaya dan Pertahanan Negera > Ilmu Ekonomi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah (D3) |
Depositing User: | Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id |
Date Deposited: | 03 Jan 2022 13:20 |
Last Modified: | 03 Jan 2022 13:20 |
URI: | http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/12678 |
Actions (login required)
View Item |