EFEKTIVITAS STRATEGI PEMASARAN PRODUK BMT "ANDA" DALAM MENINGKATKAN KEUNGGULAN KOMPETITIF

Febrianto, Andoko (2010) EFEKTIVITAS STRATEGI PEMASARAN PRODUK BMT "ANDA" DALAM MENINGKATKAN KEUNGGULAN KOMPETITIF. Diploma thesis, IAIN Salatiga.

[img] Text
Andoko Febrianto - 201 07 038_0001.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini tentang strategi pemasaran produk BMT ANDA dalam meningkatkan keunggulan kompetitif. Alasan peniliti meneliti strategi pemasaran BMT ANDA karena di Salatiga banyak lembaga keuangan mikro lainnya yang mengharuskan BMT ANDA bersaing secara kompeten. Metode yang dipakai peneliti adalah dengan cara wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian tentang strategi pemasaran yang dilakukan BMT ANDA diantaranya dengan meluruskan niat, system jemput bola, karyawan BMT sebagai marketing, memperluas jaringan, media pemasaran menggunakan brosur, lewat pengajian dan sponsor bakti social, sedangkan produk unggulan BMT ANDA adalah pembiayaan murabahah. Kendala yang dihadapi BMT ANDA antara lain, tidak semua nasabah yang didatangi pihak BMT bersedia menjadi anggota, banyaknya lembaga keuangan yang menjadi pesaing, rendahnya tingkat perhatian masyarakat terhadap keberadaan BMT ANDA, rendahnya pengetahuan tentang kesyariahan, perencanaan produk serta adanya pinjaman-pinjaman yang tidak lancar.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Ilmu Ekonomi,Politik, Sosial, Budaya dan Pertahanan Negera > Ilmu Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah (D3)
Depositing User: Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id
Date Deposited: 11 Jan 2022 09:45
Last Modified: 11 Jan 2022 09:45
URI: http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/12754

Actions (login required)

View Item View Item