PENGARUH ZIS, KEMISKINAN, DAN PENGELUARAN PEMERINTAH TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DENGAN INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING DI JAWA TENGAH PERIODE 2017-2021

Taufikurrohman, (2023) PENGARUH ZIS, KEMISKINAN, DAN PENGELUARAN PEMERINTAH TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DENGAN INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING DI JAWA TENGAH PERIODE 2017-2021. [["eprint_typename_skripsi" not defined]]

[img] Text
SKRIPSI SELESAI fiks.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh ZIS, kemiskinan, dan pengeluaran pemerintah terhadap pertumbuhan ekonomi dengan indeks pembangunan manusia sebagai variabel intervening. Penelitian ini adalah kuantitatif demgan menggunakan data sekunder yang diambil dari baznas jateng dan website BPS. Data yang digunakan ialah data panel yaitu gabungan dari data time series dari 2017-2023 dan data cross section sebanyak 35 kabupaten/kota di Jawa Tengah dengan pengambilan sampel jenuh. Alat analisis menggunakan eviews 9.0 dengan analisis rgresi yang terpilih fixed effect model. Hasil penelitian menunjukkan variabel ZIS dan Kemiskinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi, sedangkan variabel Pengeluaran Pemerintah berpengaruh negative dan tidak signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi. Lalu ZIS dan Kemiskinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap IPM. Sementara Pengeluaran Pemerintah berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap IPM. Tetapi IPM berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi. Kemudian secara simultan variabel ZIS, Kemiskinan, dan Pengeluaran Pemerintah berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi yang dimediasi oleh IPM.

Item Type: ["eprint_typename_skripsi" not defined]
Subjects: Ilmu Ekonomi,Politik, Sosial, Budaya dan Pertahanan Negera > Ilmu Ekonomi
Depositing User: Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id
Date Deposited: 13 Mar 2023 19:31
Last Modified: 13 Mar 2023 19:31
URI: http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/16352

Actions (login required)

View Item View Item