ANALISIS PENGARUH INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA (IPM), ZAKAT DAN INFLASI TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA PERIODE 2011-2022

DESTIAN, REVI (2023) ANALISIS PENGARUH INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA (IPM), ZAKAT DAN INFLASI TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA PERIODE 2011-2022. [["eprint_typename_skripsi" not defined]]

[img] Text
REVI DESTIAN- 63020190005-SKRIPSI.pdf

Download (2MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh indeks pembangunan manusia, Zakat dan Inflasi terhadap pertumbuhan ekonomi Indonesia periode tahun 2011 – 2022.Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif data sekunder times series. Sampel yang digunakan sebanyak 12 berupa data tahunan 2011-2022. Metode pengumpulan data dilakukan dengan mengakses laporan yang dipublikasikan oleh Badan Pusat Statistik dan Badan Amil Zakat Nasional. Data yang diperoleh kemudian diolah dengan alat analisis EViews 12 Version. Data semua variabel dilakukan uji lanjutan yang meliputi uji stasioneritas, uji asumsi klasik (uji normalitas, uji multikolinieritas, uji arutokorelasi dan uji heteroskedastisitas),dan uji statistik (uji t, uji F dan uji R2). Berdasarkan hasil uji yang dilakukan menunjukkan bahwa secara simultan variabel IPM, Zakat dan Inflasi, berpengaruh positif signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi. Sedangkan secara parsial variabel indeks pembangunan manusia(X1) berpengaruh negative signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi. Variabel zakat (X2) bepengaruh positif signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi. Variabel inflasi (X3) berpengaruh postifi tidak signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi. Kata Kunci: indeks pembangunan manusia (IPM), zakat, inflasi, pertumbuhan ekonomi

Item Type: ["eprint_typename_skripsi" not defined]
Subjects: Ilmu Ekonomi,Politik, Sosial, Budaya dan Pertahanan Negera > Ilmu Ekonomi
Depositing User: Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id
Date Deposited: 05 Jul 2023 21:04
Last Modified: 05 Jul 2023 21:04
URI: http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/17382

Actions (login required)

View Item View Item