PENGARUH FEATURES AVAILABILITY DAN ISLAMIC SERVICE QUALITY TERHADAP MINAT ULANG MENGGUNAKAN BSI MOBILE DENGAN DAYA TARIK SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI PADA MASYARAKAT KOTA SALATIGA)

Hapsari, Aldila Renafa (2023) PENGARUH FEATURES AVAILABILITY DAN ISLAMIC SERVICE QUALITY TERHADAP MINAT ULANG MENGGUNAKAN BSI MOBILE DENGAN DAYA TARIK SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI PADA MASYARAKAT KOTA SALATIGA). [["eprint_typename_skripsi" not defined]]

[img] Text
SKRIPSI FULL (ALDILA RENAFA).pdf

Download (2MB)

Abstract

Features Availability (X1) dan Islamic Service Quality (X2) terhadap Minat Ulang menggunakan m-banking (Y) dengan Daya Tarik (Z) sebagai variabel Intervening (Studi Pada Masyarakat Kota Salatiga). Pengumpulan data menggunakan metode pembagian kuesioner pernyataan kepada masyarakat Kota Salatiga. Sampel yang digunakan sebanyak 100 responden dengan teknik purposive sampling. Selanjutnya data yang didapatkan diolah dengan SPSS versi 20. Analisis yang digunakan pada penelitian ini berupa uji isntrumen, uji asumsi klasik, uji statistik, dan path analysis. Berdasarkan hasil uji t diperoleh hasil bahwa features availability berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap minat ulang, islamic service quality berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat ulang, daya tarik berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat ulang, features availability berpengaruh positif dan signifikan terhadap daya tarik m-banking, islamic service quality berpengaruh positif dan signifikan terhadap daya tarik m-banking, daya tarik mampu memediasi features availability terhadap minat ulang secara positif dan signifikan, daya tarik mampu memediasi islamic service quality terhadap minat ulang secara positif dan signifikan. Kata Kunci: Features Availability, Islamic Service Quality, Minat Ulang dan Daya Tarik

Item Type: ["eprint_typename_skripsi" not defined]
Subjects: Ilmu Ekonomi,Politik, Sosial, Budaya dan Pertahanan Negera > Ilmu Ekonomi
Depositing User: Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id
Date Deposited: 07 Jul 2023 19:37
Last Modified: 07 Jul 2023 19:37
URI: http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/17438

Actions (login required)

View Item View Item