prihartini, Nanda dwi (2023) Pengaruh Orientasi Pasar, Inovasi Produk Terhadap Kinerja Pemasaran Dengan Keunggulan Bersaing Sebagai Variabel Intervening. [["eprint_typename_skripsi" not defined]]
Text
SKRIPSI_Nanda Dwi Prihartini_63020190151_ES (1).pdf Download (3MB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengujian pengaruh Pengaruh Orientasi Pasar, Inovasi Produk Terhadap Kinerja Pemasaran dengan Keunggulan Bersaing sebagai Variabel Intervening. Metode pengumpulan data dilakukan melalui Kuesioner yang disebarkan kepada anggota UMKM Center Kabupaten Semarang yang berjumlah 255 responden dengan simple random sampling. Kemudian data yang diperoleh diolah dengan menggunakan alat bantu SPSS Versi 20. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah path analysis. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan menunjukan bahwa terdapat pengaruh negatif signifikan Orientasi pasar terhadap kinerja pemasaran, terdapat pengaruh positif signifikan inovasi produk terhadap kinerja pemasaran, terdapat pengaruh positif signifikan Orientasi Pasar terhadap keunggulan bersaing, terdapat pengaruh positif signifikan inovasi produk terhadap keunggulan Bersaing, terdapat pengaruh positif signifikan keunggulan bersaing terhadap kinerja pemasaran, serta Orientasi pasar berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pemasaran yang dimediasi oleh keunggulan bersaing dan Inovasi Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pemasaran yang dimediasi oleh keunggulan bersaing pada UMKM Center Kabupaten Semarang. Kata Kunci: Orientasi Pasar, Inovasi Produk, Kinerja pemasaran, Keunggulan Bersaing
Item Type: | ["eprint_typename_skripsi" not defined] |
---|---|
Subjects: | Ilmu Ekonomi,Politik, Sosial, Budaya dan Pertahanan Negera > Ilmu Ekonomi |
Depositing User: | Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id |
Date Deposited: | 13 Jul 2023 18:13 |
Last Modified: | 13 Jul 2023 11:14 |
URI: | http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/17669 |
Actions (login required)
View Item |