EFFECT OF HIJRAH INTENTION, ISLAMIC BANK SERVICE QUALITY (IB-SQ), DAN COMPLAINT HANDLING TERHADAP LOYALITAS NASABAH DENGAN CUSTOMER SATISFACTION SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Pada Nasabah Komunitas Hijrah Bank Syariah Indonesia Di Kota Kebumen).

Rahmawati, Wulan Nur (2023) EFFECT OF HIJRAH INTENTION, ISLAMIC BANK SERVICE QUALITY (IB-SQ), DAN COMPLAINT HANDLING TERHADAP LOYALITAS NASABAH DENGAN CUSTOMER SATISFACTION SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Pada Nasabah Komunitas Hijrah Bank Syariah Indonesia Di Kota Kebumen). [["eprint_typename_skripsi" not defined]]

[img] Text
FULL NASKAH SKRIPSI_WULAN NUR R_63010190156.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh hijrah intention, islamic bank service quality, dan complaint handling terhadap loyalitas nasabah dengan customer satisfaction sebagai variabel intervening. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Data diperoleh dari data primer yang diolah berdasarkan angket kuesioner yang disebarkan secara online. Berdasarakan teknik probability sampling didapatkan sampel sebanyak 97 responden. Dengan alat analisis yang digunakan analisis linear berganda dan menggunakan SPSS Program 25 sebagai alat olah data. Hasil menunjukkan bahwa hijrah intention berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap customer satisfaction, islamic bank service quality dan complaint handling berpengaruh positif dan signifikan terhadap customer satisfaction, hijrah intention berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap loyalitas nasabah, sedangkan islamic bank service quality dan complaint handling berpengaru positif dansignifikan terhadap loyalitas nasabah, hasil penelitian menyatkan bahwa customer satisfaction tidak mampu memediasi hijrah intention, islamic bank service quality, dan complaint handling terhadap loyalitas nasabah, dan customer satisfaction berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap loyalitas nasabah.

Item Type: ["eprint_typename_skripsi" not defined]
Subjects: Agama > Manajemen dan Ekonomi Islam
Depositing User: Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id
Date Deposited: 13 Jul 2023 20:11
Last Modified: 13 Jul 2023 20:11
URI: http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/17683

Actions (login required)

View Item View Item