HUBUNGAN ANTARA SELF AWARENESS DAN SOCIAL SKILL DENGAN PROBLEM FOCUSED COPING PADA NARAPIDANA DI RUMAH TAHANAN KELAS IIB SALATIGA

Sholikah, Siwi (2023) HUBUNGAN ANTARA SELF AWARENESS DAN SOCIAL SKILL DENGAN PROBLEM FOCUSED COPING PADA NARAPIDANA DI RUMAH TAHANAN KELAS IIB SALATIGA. Other thesis, IAIN SALATIGA.

[img] Text
Hubungan Antara Self Awareness dan Social Skill dengan Problem Focused Coping pada Narapidana di Rumah Tahanan Kelas IIB Salatiga .pdf

Download (6MB)
[img] Text
Hubungan Antara Self Awareness dan Social Skill dengan Problem Focused Coping pada Narapidana di Rumah Tahanan Kelas IIB Salatiga .pdf

Download (6MB)

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui (1) Adakah hubungan antara self awareness dengan problem focused coping pada narapidana di rumah tahanan kelas IIB Salatiga. (2) Adakah hubungan antara social skill dengan problem focused coping pada narapidana di rumah tahanan kelas IIB Salatiga. (3) Adakah hubungan antara self awareness dan social skill dengan problem focused coping pada narapidana di rumah tahanan kelas IIB Salatiga. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis analisis korelasi product moment. Populasi dalam penelitian ini adalah narapidana di rutan kelas IIB Salatiga berjumlah 170 orang. Sampel yang digunakan sebanyak 63 narapidana dengan menggunakan teknik probablity random sampling. Penelitian ini menggunakan 3 skala yang disusun oleh peneliti sendiri sebagai instrumen penelitian. Teknik pengambilan data menggunakan skala. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa (1) terdapat hubungan antara self awareness dengan problem focused coping pada narapidana dengan nilai siginifkansi sebesar 0,000 < 0,05. (2) terdapat hubungan antara social skill dengan problem focused coping pada narapidana sebesar 0,000 < 0,05. (3) terdapat hubungan antara self awareness dan social skill dengan problem focused coping pada narapidana sebesar 0,000 < 0,05. Hasil nilai r 0,818 maka dapat disimpulkan bahwa variabel self awareness dan social skill hasil dari nilai koefisien determinasi sebesar 66,9% secara simultan dengan problem focused coping pada narapidana memiliki tingkat hubungan yang sangat kuat.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Ilmu Terapan
Depositing User: Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id
Date Deposited: 19 Oct 2023 17:00
Last Modified: 19 Oct 2023 17:00
URI: http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/18373

Actions (login required)

View Item View Item