PENGARUH LABEL HALAL, FOOD QUALITY DAN KEAMANAN TEHADAP LOYALITAS PELANGGAN DENGAN GAYA HIDUP SEHAT SEBAGAI VARIABEL MODERASI PADA MIE INSTAN LEMONILO (STUDI MASYARAKAT KOTA SALATIGA)

, Laila Lutfia (2024) PENGARUH LABEL HALAL, FOOD QUALITY DAN KEAMANAN TEHADAP LOYALITAS PELANGGAN DENGAN GAYA HIDUP SEHAT SEBAGAI VARIABEL MODERASI PADA MIE INSTAN LEMONILO (STUDI MASYARAKAT KOTA SALATIGA). Other thesis, IAIN SALATIGA.

[img] Text
Laila Lutfia skripsii-5.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Laila Lutfia skripsii-5.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Laila Lutfia skripsii-5.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Laila Lutfia skripsii-5.pdf

Download (1MB)

Abstract

Lutfia, Laila. 2023. Pengaruh Label Halal, Food Quality dan Keamanan terhadap Loyalitas Pelanggan dengan Gaya Hidup Sehat sebagai Variabel Moderasi (Studi Masyarakat Salatiga). Skripsi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Program Studi Ekonomi Syariah, Universitas Islam Negeri Salatiga, Pembimbing: Ari Setiawan, M.M Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh hubungan antara Label Halal, Food Quality dan Keamanan terhadap Loyalitas Pelanggan dengan Gaya Hidup Sehat sebagai Variabel Moderasi pada Mie Instan Merek Lemonilo di Kota Salatiga. Jenis penelitian yang digunakan yaitu penelitian kuantitatif dengan Moderated Regression Analisys (MRA) sebagai analisis data yang pengumpulannya dilakukan melalui penyebaran kuesioner kepada 100 responden yang pernah mengonsumsi mie instan Lemonilo di Kota Salatiga. Data penelitian kemudian diolah menggunakan SPSS versi 26. Berdasarkan hasil dari penelitian memperlihatkan hasil bahwa secara parsial variabel label halal dan gaya hidup sehat memiliki hubungan positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan. Sedangkan variabel food quality dan keamanan memiliki pengaruh tidak signifikan terhadap loyalitas pelanggan. Variabel gaya hidup sehat mampu memoderasi hubungan antara label halal dan food quality terhadap loyalitas pelanggan, sedangkan variabel gaya hidup sehat tidak mampu memoderasi hubungan antara keamanan terhadap loyalitas pelanggan. Kata Kunci : Label Halal, Food Quality, keamanan, Gaya Hidup Sehat, Loyalitas Pelanggan

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Ilmu Ekonomi,Politik, Sosial, Budaya dan Pertahanan Negera > Ilmu Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id
Date Deposited: 21 Mar 2024 17:02
Last Modified: 21 Mar 2024 17:02
URI: http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/20074

Actions (login required)

View Item View Item