Pengembangan Instrumen Asessmen Berbasis Higher Prder Thinking Skill (HOTS) Mata Pelajaran Matematika Kelas IV Semester I Di MI Ma'Arif WatuAgung Tahun Pelajaran 2022/2023

Anggraeni, Dewi (2024) Pengembangan Instrumen Asessmen Berbasis Higher Prder Thinking Skill (HOTS) Mata Pelajaran Matematika Kelas IV Semester I Di MI Ma'Arif WatuAgung Tahun Pelajaran 2022/2023. Other thesis, IAIN SALATIGA.

[img] Text
DEWI ANGGRAENI 23040170161 FIX.pdf

Download (7MB)

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan atau research and development (R&D). Model yang digunakan adalah pengembangan level 1 Sugiyono dan penelitian ini menghasilkan produk serta menguji validitasnya, tanpa dilanjutkan dengan menguji keefektifannya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Analisis kebutuhan instrumen asessmen HOTS dengan menggunakan lembar observasi untuk guru dan siswa menunjukan bahwa perlunya dilakukan pengembangan instrumen HOTS. 2) Pengembangan instrumen asessmen melalui tahap: a) Analisis potensi dan masalah merupakan tahapan observasi secara langsung, b) Study literatur dan pengumpulan informasi merupakan tahapan kajian pustaka mengenai produk, c) Pembuatan desain produk merupakan tahap perencanaan konsep produk, d) Validasi desain yang dilakukan oleh ahli untuk menilai kevalidan produk, e) Desain produk tervalidasi merupakan tahap akhir dimana desain produk sudah menjadi desain yang tervalidasi, f) Kriteria kevalidan, 3) Data hasil validasi menunjukan rata-rata dari para validator yaitu 81,6%. Berdasarkan hasil tersebut produk pengembangan instrumen asessmen HOTS dinyatakan baik dengan kriteria sangat layak.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Ilmu Ekonomi,Politik, Sosial, Budaya dan Pertahanan Negera > Ilmu Pendidikan
Depositing User: Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id
Date Deposited: 24 Apr 2024 21:40
Last Modified: 24 Apr 2024 21:40
URI: http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/20505

Actions (login required)

View Item View Item