EFEKTIVITAS BIMBINGAN KLASIKAL DENGAN METODE EKSPOSITORI UNTUK MENGURANGI PERILAKU KONSUMTIF BERDASAR Q.S AL-ISRA' AYAT 26-27 DI SMA NEGERI 1 GETASAN KABUPATEN SEMARANG

Fatmawati, Fajaria (2024) EFEKTIVITAS BIMBINGAN KLASIKAL DENGAN METODE EKSPOSITORI UNTUK MENGURANGI PERILAKU KONSUMTIF BERDASAR Q.S AL-ISRA' AYAT 26-27 DI SMA NEGERI 1 GETASAN KABUPATEN SEMARANG.

[img] Text
Jurnal Catarsi_Fajaria Fatmawati_BKPI 2020 FINISH.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Jurnal Catarsi_Fajaria Fatmawati_BKPI 2020 FINISH.pdf

Download (1MB)

Abstract

Perilaku konsumtif adalah perilaku memberi barang yang tidak didasarkan pada perttimbangan yang rasional. Tujuan penelitian ini yaitu ; (1) mengetahui gambaran perilaku konsumtif di SMA Negeri 1 Getasan Kabupaten Semarang; (2) mengimplementasikan bimbingan klasikal dengan metode ekspositori untuk mengurangi perilaku konsumtif di SMA Negeri 1 Getasan Kabupaten Semarang; dan (3) menganalisis efektivitas bimbingan klasikal dengan metode ekspositori untuk mengurangi perilaku konsumtif berdasar Q.S Al Isra’ Ayat 26-27 di SMA Negeri 1 Getasan Kabupaten Semarang. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan quasi eksperimen menggunakan metode pretest dan posttest control group desighn. Hasil menunjukkan bahwa : (1) tingkat perilaku konsumtif siswa/i kelas terdapat 31 atau 51,6% siswa yang mempunyai tingkat perilaku konsumtif yang sedang. Kemudian ada 29 atau 48,3% siswa mempunyai tingkat perilaku konsumtif yang cukup; (2) pelaksanaan layanan bimbingan klasikal dengan metode ekspositori dilakukan tiga kali pertemuan. (3) hasil yang diperoleh rata-rata kelompok eksperimen lebih kecil dari rata-rata kelompok kontrol yaitu 42,3 < 51,3 dan dalam uji independent sample t-test signifikansi (2tailed) sebesar 0,000 < 0,05 diterima. Sehingga layanan bimbingan klasikal dengan metode ekspositori berdasar QS. Al Isra’ Ayat 26-27 efektif untuk mengurangi perilaku konsumtif di SMA Negeri 1 Getasan Kabupaten Semarang.

Item Type: Article
Subjects: Ilmu Ekonomi,Politik, Sosial, Budaya dan Pertahanan Negera > Ilmu Pendidikan
Depositing User: Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id
Date Deposited: 29 Oct 2024 03:57
Last Modified: 29 Oct 2024 03:57
URI: http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/22176

Actions (login required)

View Item View Item