Andika, Deni (2025) PENGARUH TINGKAT BAGI HASIL, JUMLAH ATM, DAN JUMLAH KANTOR TERHADAP DANA PIHAK KETIGA (DPK) DENGAN PROFITABILITAS SEBAGAI VARIABEL MODERATING PADA PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA PERIODE 2014-2023. Other thesis, IAIN SALATIGA.
![]() |
Text
Deni Andika 63010200110 Skripsi.pdf Download (1MB) |
Abstract
DPK merupakan sumber dana terbesar bagi bank untuk menjalankan kegiatan oprasional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh tingkat bagi hasil, jumlah ATM, dan jumlah kantor terhadap Dana Pihak Ketiga (DPK) dengan Profitabilitas sebagai variabel moderating pada Perbankan Syariah di Indonesia periode 2014-2023. Teknik pengambilan sampel menggunakan sampel jenuh yang mana populasi digunakan juga sebagai sampel. Sampel penelitian ini adalah perbankan syariah periode 2014-2023. Analisis data menggunakan software Eviews 10 dengan metode Moderated Regression Analisys (MRA) untuk melihat pengaruh ROA dengan hubungan variabel independen terhadap DPK. Hasil yang diperoleh yaitu tingkat bagi hasil memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap DPK. Namun untuk Jumlah ATM dan kantor memiliki hasil yang sama yaitu negatif terhadap DPK. ROA tidak dapat memoderasi hubungan TBH dan Jumlah ATM terhadap DPK. ROA dapat memoderasi hubungan jumlah kantor terhadap DPK.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | Ilmu Ekonomi,Politik, Sosial, Budaya dan Pertahanan Negera > Ilmu Ekonomi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah (S1) |
Depositing User: | Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id |
Date Deposited: | 25 Feb 2025 14:44 |
Last Modified: | 25 Feb 2025 14:44 |
URI: | http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/23069 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |