Fauzah, Lana (2025) PENGARUH FINANCIAL DISTRESS, FIRM SIZE, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN ISLAMIC CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (ICSR) TERHADAP TAX AVOIDANCE. Other thesis, IAIN SALATIGA.
![]() |
Text
PENGARUH FINANCIAL DISTRES, FIRM SIZE, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN ICSR TERHADAP TAX AVOIDANCE ASLI FIKS (1).pdf Download (3MB) |
Abstract
Penelitian ini mempunyai tujuan agar dapat mengetahui pengauh financial distress, kepemilikan manajerial, firm size dan Islamic Corporate Social Responsibility (ICSR) terhadap tax avoidance. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif, data sekunder dengan metode purposive sampling pada populasi perusahaan yang terdaftar pada JII 30. Data yang didapat diuji dengan uji regresi linier berganda menggunakan bantuan SPSS 21. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa: financial distress dan ICSR berpengaruh negative signifikan terhadap tax avoidance. Sedangkan variable firm size dan kepemilikan manajerial tidak berpengaruh terhadap tax avoidance. Firm size tidak berpengaruh signifikan terhadap financial distress. Sedangkan financial distress tidak mempengaruhi firm size terhadap tax avoidance.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | Agama > Manajemen dan Ekonomi Islam |
Depositing User: | Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id |
Date Deposited: | 11 Mar 2025 19:04 |
Last Modified: | 11 Mar 2025 19:04 |
URI: | http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/23287 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |