MUNAFI' ATUN, MUNAFI' ATUN (2014) HUBUNGAN ANTARA INTENSITAS PENGGUNAAN FACEBOOK DENGAN KEDISIPLINAN BELAJAR DI RUMAH PADA SISWA KELAS XI MAN TENGARANTAHUN PELAJARAN 2014. Other thesis, IAIN SALATIGA.
Text
MUNAFIATUN.pdf Download (62MB) |
Abstract
Penelitian ini membahas tentang hubungan antara intensitas penggunaanfacebook dengan kedisiplinan belajar di rumah pada siswa kelas XI MANTengaran tahun 2014. Fokus yang diteliti dalam penelitian ini adalahbagaimanakah intensitas penggunaan facebook pada siswa kelas XI MANTengaran pada tahun pelajaran 2013/2014? Bagaimanakah kedisiplinan belajar dirumah pada siswa kelas XI MAN Tengaran tahun pelajaran 2013/2014? Apakahdijumpai hubungan antara intensitas penggunaan facebook dengan kedisiplinanbelajar di rumah pada siswa kelas XI MAN Tengaran tahun pelajaran 2013/2014?Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui intensitas penggunaan facebookkedisiplinan belajar di rumah pada siswa kelas XI MAN tegaran tahun pelajaran2013/2014, untuk mengetahui kedisiplinan belajar di rumah pada siswa kelas XIMAN Tengaran tahun pelajaran 2013/2014, untuk mengetahui hubungan antaraintensitas penggunaan face book dengan kedisiplinan belajar di rumah pada siswakelas XI MAN Tengaran tahun 2013/2014. Hipotesis yang diajukan adalah adahubungan antara intensitas penggunaan facebook dengan kedisiplinan belajar dirumah siswa kelas XI MAN Tengaran tahun pelajaran 2013/2014. Penelitian inimenggunakan pendektan kuantitatif. Tehnik dan analisis yang digunakan adalahkorelasi bivariat dengan formula product moment dari pearson.Penelitian ini dilaksanakan di MAN Tengaran, jumlah responden 30.Tehnik pengambilan data menggunakan angket clan dokumentasi. Uji hipotesis inimenunjukkan bahwa tidak ditemukan kaitan antara intensitas penggunaanfacebook dengan kedisiplinan belajar di rumah siswa MAN Tengaran TahunPelajaran 2013/2014. Hal ini ditunjukkan dengan koefisiensi korelasi sebesar (r., =0,08017). Hasil tersebut dikonsultasikan dengan nilai koefisien korelasi productmoment pada table dengan N=30, dalam taraf signifikan 5% yang hasilnyasebagai berikut; ro = 0,08017 rt= 0,05 = 0,3610, ini berarti ro <rt 0,05. Dengandemikian maka dapat diinterprestasikan bahwa tidak ada hubungan intensitaspenggunaan face book dengan kedisiplinan belajar di rumah pada siswa kelas XIMAN Tengaran tahun pelajaran 2013/2014.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | Agama |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id |
Date Deposited: | 10 Feb 2020 06:28 |
Last Modified: | 10 Feb 2020 06:28 |
URI: | http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/7133 |
Actions (login required)
View Item |