HUBUNGAN ANTARA KEWIBAWAAN GURU FIQIH DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI MADRASAH TSANAWIYAH BANDAR ALIM JUNGPASIR KECAMATAN WEDUNG KABUPATEN DEMAK TAHUN PELAJARAN 2013/2014

Umroni, Tajudin (2014) HUBUNGAN ANTARA KEWIBAWAAN GURU FIQIH DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI MADRASAH TSANAWIYAH BANDAR ALIM JUNGPASIR KECAMATAN WEDUNG KABUPATEN DEMAK TAHUN PELAJARAN 2013/2014. Other thesis, IAIN SALATIGA.

[img] Text
TAJUDIN UMRONI.pdf

Download (80MB)

Abstract

Dalam melaksanakan tugasnya, guru dituntut memiliki sikapprofesional yaitu sikap guru dalam menjalankan peran dan fungsinya yang sesuaidengan keahlian dan kemampuan yang harus dimiliki oleh guru tersebut.Profesionalisme guru salah satunya dapat tercermin dalam kewibawaan. Dalampengajaran, guru juga memiliki peran dalam meningkatkan motivasi belajar siswasehingga siswa merasa nyaman dan senang untuk memperoleh pelajaran.Penelitian ini dilaksanakan untuk memperoleh data tentang bagaimanatingkat kewibawaan guru Fiqih di Madrasah Tsanawiyah Bandar Alim JungpasirKee. Wedung Kab. Demak, bagaimana motivasi belajar siswa dalam mengikutipelajaran Fiqih di Madrasan Tsanawiyah Bandar Alim Jungpasir Kee. WedungKab. Demak, mengetahui hubungan antara kewibawaan guru Fiqih denganmotivasi belajar siswa dalam mengikuti pelajaran Fiqih di Madrasah TsanawiyahBandar Alim Jungpasir Kee. Wedung Kab. Demak. Penelitian ini dilaksanakan diMTs Bandar Alim Jungpasir Kee. Wedung Kab. Demak dengan menggunakanmetode kuantita:tif korelasional. Pengumpulan data menggunakan instrumenkuesioner. untuk rnengumpulkan data X dan Y. Metode penelitian samplingpurposive digunakan untuk menetapkan sampel pnelitian, responden penelitiansebanyak 98 siswa, Data yang terkumpul dianalisis dengan menggunakan teknikanalisis statistik produc moment dengan bantuan program SPSS (StatisticProgram Social Sciences].Pengujian hipotesis penelitian menunjukkan bahwa kewibawaan gurumemiliki hubungan yang signifikan dengan motivasi belajar siswa dalam matapelajaran Fiqih di MTs Bandar Alim Jungpasir Kee. Wedung Kab. Demak. Hal itudibuktikan dengan basil penghitungan stastisik dimana koefisien korelasi sebesar(rxy = 0,577) yang signifikan baik pada galat kesalahan 5% maupun 1 %. Hal inimemperjelas ada kecenderungan bahwa kewibawaan guru berkaitan denganmotivasi belajar siswa di MTs Bandar Alim Jungpasir Kee. Wedung Kab. Demak.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Agama
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id
Date Deposited: 13 Feb 2020 02:33
Last Modified: 13 Feb 2020 02:33
URI: http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/7312

Actions (login required)

View Item View Item