PENGARUH KEPERCAYAAN, KUALITAS PELAYANAN DAN KEPATUHAN SYARIAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH DENGAN KEPUASAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI KASUS PADA BANK RAKYAT INDONESIA SYARIAH KANTOR CABANG SEMARANG)

ARMINANTI, DEVITA (2020) PENGARUH KEPERCAYAAN, KUALITAS PELAYANAN DAN KEPATUHAN SYARIAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH DENGAN KEPUASAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI KASUS PADA BANK RAKYAT INDONESIA SYARIAH KANTOR CABANG SEMARANG). [["eprint_typename_skripsi" not defined]]

[img] Text
Devita Arminanti 63010160243.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji: Pengaruh Kepercayaan, Kualitas Pelayanan dan Kepatuhan Syariah terhadap Loyalitas Nasabah dengan Kepuasan sebagai Variabel Intervening pada BRI Syariah KC Semarang. Dalam penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan mengolah data primer melalui kuesioner yang diberikan kepada nasabah. Alat analisis yang digunakan adalah dengan aplikasi SPSS 16. Metode analisis data yang digunakan adalah path analysis. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Kepercayaan berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap loyalitas nasabah. (2) Kualitas Pelayanan berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap loyalitas nasabah. (3) Kepatuhan Syariah berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas nasabah. (4) Kepuasan berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas nasabah. (5) Kepercayaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan. (6) Kualitas Pelayanan berpengaruh positif tetapi tidak signifikan terhadap kepuasan. (7) Kepatuhan Syariah berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan. (8) Kepuasan mampu memediasi pengaruh kepercayaan terhadap loyalitas nasabah. (9) Kepuasan tidak mampu memediasi pengaruh kualitas pelayanan terhadap loyalitas nasabah. (10) Kepuasan mampu memediasi pengaruh kepatuhan syariah terhadap loyalitas nasabah. Kata Kunci: Kepercayaan, Kualitas Pelayanan, Kepatuhan Syariah, Loyalitas Nasabah dan Kepuasan

Item Type: ["eprint_typename_skripsi" not defined]
Subjects: Ilmu Ekonomi,Politik, Sosial, Budaya dan Pertahanan Negera > Ilmu Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah (S1)
Depositing User: Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id
Date Deposited: 23 Oct 2020 09:12
Last Modified: 23 Oct 2020 09:12
URI: http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/9389

Actions (login required)

View Item View Item