Nurrokhim, Ahmad (2021) PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING, ONLINE CUSTOMER REVIEW, DAN RELIGIUSITAS TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN SHOPEE DI MASA PANDEMI COVID-19 DENGAN MINAT BELI SEBAGAI VARIABEL INTERVENING. [["eprint_typename_skripsi" not defined]]
Text
Ahmad Nurrokhim (63040170044) Manajemen Bisnis Syariah.pdf Download (3MB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Pengaruh Social Media Marketing, Online Customer Review, Dan Religiusitas Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Shopee Di Masa Pandemi Covid-19 Dengan Minat Beli Sebagai Variabel Intervening. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan populasi konsumen Shopee yang tersebar secara acak di Indonesia. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini mengunakan purposive sampling yang berjumlah 100 responden. Alat analisis yang dapakai adalah Path analysis. Hasil pengujian yang dilakukan menunjukkan bahwa. (1) Sosial media marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli (2) Online customer review berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli. (3) Religiusitas berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap minat beli. (4) Minat beli berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan pembelian. (5) Minat beli mampu memediasi pengaruh Sosial media marketing.(6) Minat beli mampu memediasi Online customer review terhadap keputusan pembeliIan. (7) Minat beli tidak mampu memediasi pengaruh religiusitas terhadap keputusan pembelian.
Item Type: | ["eprint_typename_skripsi" not defined] |
---|---|
Subjects: | Agama > Manajemen dan Ekonomi Islam |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Manajemen Bisnis Syariah |
Depositing User: | Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id |
Date Deposited: | 20 Oct 2021 17:28 |
Last Modified: | 20 Oct 2021 17:28 |
URI: | http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/11663 |
Actions (login required)
View Item |