Raras, Wida Arum Anggono (2022) PENGARUH KOMUNIKASI, SERVICESCAPE, DAN CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENTTERHADAP LOYALITAS NASABAH DENGAN KEPUASAN NASABAH SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Pada Nasabah Bank Muamalat Kantor Cabang Pembantu Salatiga). [["eprint_typename_skripsi" not defined]]
Text
SKRIPSI_Wida_Arum_-_PS_-_63010180063[1].pdf Download (4MB) |
Abstract
Raras, Wida Arum Anggono. 2022. “Pengaruh Komunikasi, Servicesape, dan Customer RelationshipManagement Terhadap Loyalitas Nasabah Dengan Kepuasan Nasabah Sebagai Variabel Intervening (Studi Pada Nasabah Bank Muamalat Indonesia Kantor Cabang Pembantu Salatiga)”. Skripsi, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam, Program Studi Perbankan Syariah, Institut Agama Islam Negeri Salatiga. Dosen Pembimbing: Saifudin, M.E. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh dariKomunikasi, Servicesape, dan Customer RelationshipManagement Terhadap Loyalitas Nasabah Dengan Kepuasan Nasabah Sebagai Variabel Intervening. Subjek penelitian ini merupakan nasabah aktif Bank Muamalat Indonesia Kantor Cabang Pembantu Salatigasebanyak 100 responden. Penulis menggunakan metode kuantitatif dimana data diperoleh dari kuesioner yang telah diedarkan pada responden kemudian diuji dengan bantuan spss v23. Dari analisis data yang telah dilakukan menunjukkan bahwa : Komunikasi berpengaruh positif signifikan terhadap loyalitas nasabah Bank Muamalat KCP Salatiga.Servicescape secara positif signifikan mempengaruhi loyalitas nasabah Bank Muamalat KCP Salatiga.Customer relationship management secara tidak mempengaruhi loyalitas nasabah Bank Muamalat KCP Salatiga.Kepuasan nasabah seacara positif signifikan mempengaruhi loyalitas nasabah Bank Muamalat KCP Salatiga.Komunikasi secara positif signifikan mempengaruhi kepuasan nasabah Bank Muamalat KCP Salatiga.Servicescape secara positif signifikan mempengaruhi kepuasan nasabah Bank Muamalat KCP Salatiga.Customer relationship management tidak mempengaruhi kepuasan nasabah Bank Muamalat KCP Salatiga.Kepuasan tidak memediasi komunikasiterhadap loyalitas nasabah Bank Muamalat KCP Salalatiga. Kepuasan mampu memediasi Servicescapeterhadap loyalitas nasabah Bank Muamalat KCP Salatiga. Kepuasan mampu memediasi Customer relationship managementterhadap loyalitas nasabah Bank Muamalat KCP Salatiga. Kata Kunci : Komunikasi, servicescape, customer relationship management, loyalitas nasabah, kepuasan nasabah
Item Type: | ["eprint_typename_skripsi" not defined] |
---|---|
Subjects: | Agama > Manajemen dan Ekonomi Islam |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah (S1) |
Depositing User: | Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id |
Date Deposited: | 30 Nov 2022 20:55 |
Last Modified: | 30 Nov 2022 20:55 |
URI: | http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/15410 |
Actions (login required)
View Item |