Rodiyah, Aminatur (2023) Struktur Kata Sifat Bahasa Arab dan Bahasa Indonesia dalam Kitab Aqidatul Awam dan Terjemahannya Karya Syekh Ahmad Marzuki (Analisis Kontrastrif). [["eprint_typename_skripsi" not defined]]
Text
Skripsi Bismillah .pdf Download (1MB) |
Abstract
Skripsi ini berjudul “Struktur Kata Sifat Bahasa Arab dan Bahasa Indonesia dalam Kitab Aqidatul Awam Karya Syekh Ahamad Marzuki”. Penelitian ini membahas tentang struktur kata sifat bahasa Arab dan bahasa Indonesia dalam kitab Aqidatul Awam. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan dan persamaan struktur kata sifat bahasa Arab dan bahasa Indonesia dalam Kitab Aqidatul Awam. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan komperatif (perbandingan bahasa), dengan tujuan mencari persamaan dan perbedaan di antara keduanya. Dalam arti, membandingkan na’at atau kata sifat bahasa Arab dan bahasa Indonesia. Kemudian data yang diperoleh dan dianalisis dengan menggunakan kajian kitab Aqidatul Awam karya Syekh Ahmad Marzuki. Hasil dari penelitian terhadap kitab Aqidatul Awam ini yaitu terdapat perbedaan dan persamaan dalam struktur kata sifat bahasa Arab dan bahasa Indonesia. Persamaan keduanya secara global adanya sifat dan maushuf (sifat dan disifati). Sedangakn perbedaan keduanya, tidak adanya kesesuain dalam bahasa Indonesia dalam ma’rifat, nakirah, tadzkir, ta’nits, mufrad, mutsanna, dan jama’, serta tidak adanya ketentuan i’rab di dalamnya. Kata Kunci : Analisis Kontrastif, Aqidatul Awam , Struktur Kata Sifat.
Item Type: | ["eprint_typename_skripsi" not defined] |
---|---|
Subjects: | Bahasa |
Divisions: | Fakultas Ushuludin, Adab dan Humaniora > Bahasa dan Sastra Arab |
Depositing User: | Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id |
Date Deposited: | 04 Jan 2023 19:49 |
Last Modified: | 04 Jan 2023 19:49 |
URI: | http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/15687 |
Actions (login required)
View Item |