PENGARUH INOVASI PRODUK, KREATIVITAS PRODUK, DAN ISLAMIC MARKET ORIENTATION TERHADAP KINERJA UMKM DI SALATIGA DENGAN E-COMMERCE SEBAGAI VARIABEL MODERASI

Fauzi, Fadila Nur (2024) PENGARUH INOVASI PRODUK, KREATIVITAS PRODUK, DAN ISLAMIC MARKET ORIENTATION TERHADAP KINERJA UMKM DI SALATIGA DENGAN E-COMMERCE SEBAGAI VARIABEL MODERASI. Other thesis, IAIN SALATIGA.

[img] Text
FIX_Fadila Nur Fauzi_037_SKRIPSI.pdf

Download (2MB)
[img] Text
FIX_Fadila Nur Fauzi_037_SKRIPSI.pdf

Download (2MB)
[img] Text
FIX_Fadila Nur Fauzi_037_SKRIPSI.pdf

Download (2MB)
[img] Text
FIX_Fadila Nur Fauzi_037_SKRIPSI.pdf

Download (2MB)

Abstract

Fauzi, Fadila Nur (2024). Pengaruh Inovasi Produk, Kreativitas Produk, Dan Islamic Market Orientation Terhadap Kinerja Umkm Di Salatiga Dengan E-Commerce Sebagai Variabel Moderasi. Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri (UIN) Salatiga Program Studi S1 Ekonomi Syariah. Pembimbing: Dr. Qi Mangku Bahjatulloh, Lc., M.SI. Penelitian ini menganalisis mengenai bagaimana Pengaruh Inovasi Produk, Kreativitas Produk, Dan Islamic Market Orientation Terhadap Kinerja Umkm Di Salatiga Dengan E-Commerce Sebagai Variabel Moderasi. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner. Dimana populasinya adalah pemilik atau karyawan UMKM di Kota Salatiga, UMKM kuliner yang terdata sebagai binaan Dinas Koperasi dan UKM Kota Salatiga. Dengan menggunakan 100 responden. Hasil penelitian ini menghasilkan bahwa Inovasi Produk memiliki pengaruh yang positif dan tidak signifikan terhadap Kinerja UMKM. Kreativitas Produk memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap Kinerja UMKM. Islamic Market Orientation memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja UMKM. E-Commerce tidak dapat memoderasi Inovasi Produk terhadap Kinerja UMKM di Kota Salatiga. E-Commerce tidak dapat memoderasi Kreativitas Produk terhadap Kinerja UMKM di Kota Salatiga.mE-Commerce tidak dapat memoderasi Islamic Market Orientation terhadap Kinerja UMKM di Kota Salatiga. Kata kunci : Inovasi Produk, Kreativitas Produk, Islamic Market Orientation, Kinerja UMKM, E-Commerce, UMKM.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Agama > Manajemen dan Ekonomi Islam
Depositing User: Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id
Date Deposited: 09 Jul 2024 20:22
Last Modified: 09 Jul 2024 20:22
URI: http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/21129

Actions (login required)

View Item View Item