ANALISIS KEPUASAAN, KEPERCAYAAN, KEAMANAN DAN KUALITAS LAYANAN TERHADAP MINAT NASABAH DALAM MENGGUNAKAN PRODUK ASURANSI JIWA SYARIAH(Studi pada Asuransi Jiwa Syariah AJB Bumiputera 1912 Kantor Wilayah Cabang Magelang)

QOYYUMI, LAILY AKHYARUN NISA HIDAYATUL (2019) ANALISIS KEPUASAAN, KEPERCAYAAN, KEAMANAN DAN KUALITAS LAYANAN TERHADAP MINAT NASABAH DALAM MENGGUNAKAN PRODUK ASURANSI JIWA SYARIAH(Studi pada Asuransi Jiwa Syariah AJB Bumiputera 1912 Kantor Wilayah Cabang Magelang). Other thesis, IAIN SALATIGA.

[img] Text
Laily Akhyarun Nisa Hidayatul Qoyyumi ES SKRIPSI.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepuasan,kepercayaan, keamanan dan kulaitas layanan terhadap minat nasabah dalammenggunakan Asuransi Jiwa Syariah AJB Bumiputera 1912 Kantor WilayahCabang Magelang. Sampel yang digunakan adalah 60 Responden dengan teknikinsidental sampling. Data yang diperoleh kemudian diolah dengan menggunakanSPSS versi 2.2 dan teknik analisis data menggunakan uji analisis regresiberganda, uji asumsi klasik dan uji statistik. Hasil analisis Uji Ttest dan Uji F testmenunjukkan bahwa kepuasan, kepercayaan, keamanan dan kualitas layananberpengaruh positif dan signifikan terhadap minat nasabah dalam menggunakanAsuransi Jiwa Syariah. Uji R2kepuasan, kepercayaan, keamanan dan kualitaslayanan berpengaruh terhadap minat nasabah dalam menggunakan Asuransi JiwaSyariah sebesar 70,3% dan 29,7% dipengaruhi oleh variabel lain.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Ilmu Ekonomi,Politik, Sosial, Budaya dan Pertahanan Negera
Ilmu Ekonomi,Politik, Sosial, Budaya dan Pertahanan Negera > Ilmu Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id
Date Deposited: 26 Feb 2020 01:15
Last Modified: 26 Feb 2020 01:15
URI: http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/7505

Actions (login required)

View Item View Item